OPview

OPview

Thursday, December 18, 2014

Manfaat dan Kandungan Buah Manggis / Mangosteen / Garcinia mangostana

Berikut manfaat mengkonsumsi buah manggis:





Mengurangi risiko terkena kanker
Senyawa xamthone atau senyawa anti-kanker yang terdapat pada buah manggis bermanfaat baik untuk memperlambat proses tumbuhnya sel-sel kanker pada usus besar, dan kanker hati. Bahkan kandungan xanthone juga mampu memperlambat pertumbuhan sel-sel penyebab penyakit leukemia. Catechins yang ada pada buah manggis ternyata dapat mengalahkan Vitamin C serta vitamin E yang ada dalam tubuh kita. Padahal dengan Vitamin C dan E inilah yang berguna untuk menangkal tubuh dari adanya radikal bebas yang merupakan salah satu penyebab kanker.

Mencegah diabetes dan menjaga kesehatan jantung
Kandungan Xanthone dalam manggis selain bermanfaat untuk mencegah penyakit diabetes dan penyakit jantung, zat Xanthone ini juga bermanfaat untuk melunakkan kembali sel-sel membrane yang sudah membesar dan mengeras bersama besarnya tubuh kita.

Menjaga kesehatan kulit
Buah Manggis memiliki sifat antibakteri alami dan juga anti mikroba yang efektif dalam mengobati berbagai masalah kulit. Bagi anda yang memiliki masalah dengan jerawat, kulit berminyak, noda kulit, dan kulit yang kering dapat disembuhkan dengan konsumsi buah manggis. Selain itu Senyawa santon dalam kulit buah manggis adalah yang tertinggi bila dibandingkan dengan buah-buahan lainnya. Ini dapat menyembuhkan penyakit kulit, memperbaiki sel yang rusak dan melindungi tubuh anda. Buah manggis dapat membantu penuaan yang muncul karena oksidasi. Manggis memiliki antioksidan seperti katekin (antioksidan yang sama dalam teh hijau). Hal ini membantu dalam melawan radikal bebas. Oleh karena itu, mulai mengkonsumsi manggis agar dapat terlihat awet muda.







Kandungan gisi dalam 100 gram buah manggis sebagai berikut:

Water   80.94 gram
Energy   73 kcal
Protein   0.41 gram
Total lipid (fat)   0.58 gram
Carbohydrate, by difference   17.91 gram
Fiber, total dietary   1.8 gram
Calcium, Ca   12 mg
Iron, Fe   0.3 mg
Magnesium, Mg   13 mg
Phosphorus, P    8 mg
Potassium, K   48 mg
Sodium, Na   7 mg
Zinc, Zn   0.21 mg
Vitamin C, total ascorbic acid   2.9 mg
Thiamin   0.054 mg
Riboflavin   0.054 mg
Niacin   0.286 mg
Vitamin B-6   0.018 mg
Folate, DFE   31 Âµg
Vitamin B-12   0 Âµg
Vitamin A, RAE   2 Âµg
Vitamin A   35 IU
Vitamin D (D2 + D3)   0 Âµg
Vitamin D   0 IU
Cholesterol   0 mg





Manfaat Kulit Buah Manggis:



Kulit buah Manggis juga mengandung air sebanyak 62,05%, lemak 0,63%, protein 0,71%, dan juga karbohidrat sebanyak 35,61%. Dari beberapa kandungan tersebut, kulit buah manggis dapat memberi manfaat seperti :

anti-fatigue (pemacu stamina)
anti-inflammatory (anti peradangan)
Analgesic (mencegah sakit urat saraf)
Anti-ulcer
Anti-depressant (mencegah stress)
Anxyolytic (mencegah kegelisahan, panik & cemas)
Anti-Alzheimerian (mencegah Alzheimeria)
Anti-tumor and cancer prevention (Mencegah tumor dan kanker)
Immunomodulator (meningkatkan sistem kekebalan)
Anti-aging (Anti penuaan)
Anti-oxidant (membuang racun dalam tubuh)
Anti-viral (membunuh kuman)
Anti-biotic (mematikan bakteri)
Anti-fungal (anti infeksi oleh jamur)
Anti-lipidemic (membuang kolesterol)
Hypotensive (merendahkan tekanan darah)
Hypoglycemic (mengurangi gula dalam darah)
Anti-obesity (mencegah obesitas)
Anti-arthritic (mencegah sakit tulang)
Anti-Parkinson
Anti-glaucomic (mencegah glukoma)
Anti-cataract (mencegah katarak)

No comments :

Post a Comment